yang saya baca, yang saya amati, yang saya alami, yang saya rasakan, yang saya pelajari, yang saya khayalkan, yang saya renungkan, yang saya perdebatkan, yang saya imajinasikan..... yang saya ceritakan untuk menginspirasi...
Jumat, 10 April 2009
Caleg VS Direktur BPR
Ternyata jadi caleg gak sesulit jadi direktur BPR. Padahal Caleg itu kan nanti menyuarakan aspirasi rakyat. Tapi kok seleksinya seperti itu ya. Untuk jadi Direktur BPR saja di cek n ricek. Tercatat buruk di SID apa tidak, pendidikannya minimal D3, harus punya NPWP, harus lulus fit n proper test, harus mengantongi sertifikat Certif. Untuk jadi caleg sepertinya gak rumit. Untuk pemegang saham BPR aja di cek asal uangnya dari mana. Mereka kampanye muncul di TV berulang-ulang..bagi2 duit... dicek tidak ya asal uangnya dari mana.. . ih kok pikirannya jadi jelek sihhh... maaf ya para caleg..
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
itu artinya Direktur BPR lebih hebat dari seorang anggota legislatif...mereka paling2 berharap bisa tidur di ruang yg sejuk...pulang2 kantong penuh...
BalasHapus